JAMBORE PAUD KECAMATAN SAMBOJA TAHUN 2025, WUJUDKAN GENERASI EMAS SEJAK DINI
Samboja, 6 Oktober 2025 – Bertempat di Balai Pertemuan Umum (BPU) Kantor Camat Samboja, telah dilaksanakan kegiatan Jambore PAUD Kecamatan Samboja Tahun 2025 dengan tema “Ceria, Cerdas, dan Berkarakter – Membangun Generasi Emas Sejak Dini.” Kegiatan ini diselenggarakan oleh Bunda PAUD Kecamatan Samboja, dengan dukungan TP PKK Kecamatan Samboja dan Dharma Wanita Persatuan Kecamatan Samboja. …
Read more “JAMBORE PAUD KECAMATAN SAMBOJA TAHUN 2025, WUJUDKAN GENERASI EMAS SEJAK DINI”

